Satlantas Polres Kobar Amankan Kegiatan Imlek  

  • Whatsapp
banner 468x60

Buserinvestigasi.com- – Polres Kobar – Personel Satlantas Polres Kotawaringin Barat (Kobar) jajaran Polda Kalteng amankan kegiatan perayaan Imlek yang dirayakan di tempat ibadah kaum Budha, Minggu (22/01/2023).

 

Bersama dengan Personel lainnya dari Polres Kobar, kegiatan pengamanan dilaksanakan di Vihara maupun Klenteng yang ada di Kab. Kobar dari pagi hari atau sebelum pelaksanaan perayaan dimukai hingga acara selesai di siang hari.

 

Kapolres Kobar AKBP Bayu Wicaksono S.H., S.I.K., M.Si. melalui Ps. Kasat Lantas Polres Kobar Iptu Bayu Caesaria Tri Hardiyanto S.T.K., S.I.K. mengatakan Polres Kobar akan selalu berusaha memberikan pelayanan yang terbaik tertutama kegiatan ibadah kepada seluruh kegiatan umat yang ada di Kab. Kobar, tidak ada perbedaan mau darimanapan asal agama tersebut, yang terpenting perayaan agama yang diakui oleh Republik Indonesia, tutur Kasat.

 

Kemudian Kasat juga mengatakan bahwa semua pihak pastinya memiliki pendapat yang sama, apapun nama agama yang melaksanakan kegiatan perayaan keagamaan, pastinya menginginkan semua berjalan dengan aman, tertib dan kondusif, ujarnya menambahkan.(R)

 

 

banner 300x250

Pos terkait

banner 468x60

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *