Polsek danau sembuluh laksanakan sosialisasi prokes kepada masyarakat

  • Whatsapp
banner 468x60

Buserinvestigasi.com- seruyan-polsek danau sembuluh-polda kalteng-Kapolres Seruyan AKBP Gatot Istanto,S.I.K melalui Kapolsek Danau sembuluh IPTU SUYOTO, S.H menyampaikan anggota polsek untuk melaksanakan Sosialisasi prokes kepada Masyarakat di wilayah hukum kecamatan danau sembuluh , minggu (22/01/2023).

 

Kapolsek danau sembuluh melalui anggotanya menyampaikan himbauan agar masyarakat khususnya pengunjung lebih disiplin dalam penerapan Prokes dengan mematuhi lima M (Memakai masker, Mencuci tangan, Menjaga jarak,  Menghindari kerumunan, Mengurangi Mobilitas)

 

Dalam kegiatan  yustisi Prokes ini, jika ada Masyarakat yang kedapatan tidak memakai masker diberikan imbauan dan teguran secara lisan agar setiap melakukan aktifitas diluar rumah menggunakan masker juga selalu mematuhi prokes guna mencegah penyebaran dan penularan Covid-19,” ucapnya.

 

Ia menambahkan, kegiatan yustisi Prokes akan terus digelar hingga masyarakat benar-benar patuh dalam menerapkan Prokes.

banner 300x250

Pos terkait

banner 468x60

Tinggalkan Balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *