Buserinvestigasi.com-. – Polres Seruyan – Adakan rapat bersama dalam rangka pembahasan Serah Terima Jabatan (Sertijab) Wakapolres Seruyan di Mako Polres Seruyan jajaran Polda Kalteng, Rabu (25/01/2023).
Dalam rapat ini dipimpin langsung pelaksanaan oleh Kabag Ops Polres Seruyan jajaran Polda Kalteng Kompol Suyono, S.E. dihadiri pejabat pejabat utama Polres Seruyan lainnya juga.
Pada kesempatan ini, Kapolres Seruyan AKBP Gatot Istanto, S.I.K. melalui Kabag Ops Polres Seruyan Kompol Suyono, S.E. menyampaikan tentang rapat kegiatan tersebut.
“Rapat ini dilaksanakan sebagai perencanaan dalam mensukseskan acara serah terima jabatan Wakapolres Seruyan dari lama ke yang baru, dan tidak menunggu lama lagi dalam pelaksanaan sertijab tersebut” Ucap Kabag. (R)